Selasa, 02 Desember 2008

EIS profitability, costs and benefits: An evolutionary approach Jurnal oleh Jose L Salmeron

Executive Information System adalah suatu sistem informasi yang merangkum seluruh transaksi di dalam organisasi. EIS menyajikan seluruh informasi yang dibutuhkan eksekutif manajemen untuk membuat keputusan.

Salah satu pengaplikasian EIS telah dikembangkan menjadi sebuah penelitian yang dilakukan pada perusahaan-perusahaan terbesar di Spanyol.
Penelitian terhadap keuntungan dan biaya dalam pengembangan dan penerapan EIS dan sebagian besar responden menyatakan bahwa investasi EIS ini menguntungkan.

Keuntungan EIS dikelompokkan menjadi 3 kategori dasar, yaitu:1)
1)Informasi
2)Dukungan manajemen
3)Dukungan organisasi

Keuntungannya adalah semakin cepatnya akses informasi dan pengefisienan waktu pengerjaan yang dilakukan oleh manajer.

Tidak ada komentar: